Home / View

PERATURAN MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2021

PERATURAN MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2021
Jenis Produk Hukum Nasional
Kategori (Peraturan Menteri)
Nomor 3
Tahun : 2021
Tentang : PARALEGAL DALAM PEMBERIAN BANTUAN HUKUM
Status : Berlaku
File : PERATURAN_MENTERI_HUKUM_DAN_HAK_ASASI_MANUSIA_REPUBLIK_INDONESIA_NOMOR_3_TAHUN_2021_250219105734.pdf
Ukuran File : 0.150 MB
Download : Download File
Upload tgl : 19-02-2025 10:57:34
Klik : 56 klik
Abstrak :

Bahwa setiap orang berhak atas pengakuan jaminan, perlindungan dan kepastian hukum yang adil serta perlakuan yang sama dihadapan hukum, termasuk orang yang tidak mampu, mendapatkan akses terhadap keadilan agar hak mereka diakui, terjamin dan dilindungi secara adil dan pemberian bantuan hukum saat ini belum menjangkau seluruh masyarakat Indonesia karena adanya keterbatasan pelaksana bantuan hukum sehingga diperlukan peran paralegal untuk meningkatkan jangkauan pemberian bantuan hukum.

Cari Produk Hukum